Berita

Obrolan-obrolan yang akan menghiasi di edisi ini tentang album perdana yang akan segera rilis, permintaan tanaman di rider dan tentang aktivis HAM Munir serta buku-buku yang menginspirasi. Ohya, mereka akan menjelaskan filosofi dari nama ‘Wake Up Iris!’, juga dukungan terhadap gerakan rakyat Bali #TolakReklamasiTelukBenoa.
Bermodalkan sebuah gitar, Jason Ranti mendendangkan lagu-lagunya yang kerap mengandung kegelisahan dan kejenuhan akan realitas sosial dan politik yang semakin hari semakin tidak waras.
Hay friends, apa yang ada di pikiran kalian ketika melihat sosok JRX? Pengen foto? pengen cubit? pengen peluk? terkagum-kagum akan keberaniannya? atau pengen gebukin dan cabutin kumisnya satu-satu? Haha :p
Dalam rangka menyongsong Revolusi Industri 4.0, Presiden Joko Widodo meluncurkan peta jalan dengan nama “Making Indonesia 4.0”, digagas oleh Kementrian Perindustrian, pada 4 April 2018 yang lalu. Menurut Presiden, Revolusi Industri 4.0 didominasi teknologi automasi dan pertukaran data. Sebagai langkah awal dalam menjalankan peta jalan “Making Indonesia 4.0”, pemerintah akan menjadikan lima industri nasional sebagai fokus implementasi industri 4.0 di tahap awal. Kelima industri tersebut ialah makanan dan minuman, tekstil, otomotif, elektronik, dan kimia.
DarahRouge dikenal karena teater yang mengangkat isu-isu kontemporer seperti pertunjukan “Menjahit Marat Sade”, “Cooking and Murder”, “Bule”, “Transisi”, dan pertunjukan terbarunya yang berjudul “Blue Is the Colour of Love” akan ditampilkan di Bali, Bandung, dan Jakarta pada bulan Juni 2018.
Scroll to Top